Keadilan Informasi bagi Seluruh Rakyat Indonesia
Peristiwa

Banjir dan Tanah Longsor di Semarang: Terendam Air, Jalan Raya Kaligawe Lumpuh Total

Longsor di Jalan Bukit Melati no 426 RT 10 RW 21, Kel. Sendang Mulyo, Kec. Tembalang, Jawa Tengah. (Dasboard Pantau Banjir Kota Semarang)
Titik bencana tanah longsor di Kota Semarang:

1. Tanah longsor di wilayah Jl. Srikaton barat RT 2 RW 6 Kelurahan Purwoyoso

2. Talud Longsor RT 1 RW 7 Kelurahan Sendangmulyo

3. Talud Ambrol Ngaglik Lama RT 3 RW 5 Kelurahan Bendungan

4. Tanah Longsor Jl. Jomblang Perbalan RT 1 RW 2 Kelurahan Candi

5. Tanah Longsor Jl. Gombel Lama RT 5 RW 5 Kelurahan Tinjomoyo

6. Longsor Lempongsari RT 6 RW 1 Kelurahan Lempongsari

7. Longsor di rumah di Kampung Baru  RT 1 RW 15 Kelurahan Jomblang, Kecamatan Candisari

8. Talud ambrol di Jl. Ngesti Waluyo Kelurahan Mlatibaru

9. Talud belakang rumah longsor di Jalan Saputan Barat, RT 3 RW 13 Kelurahan Jomblang

10. Longsor RT 04 RW 09 Kelurahan kembangarum

Kemudian untuk dampak dari angin kencang meliputi:

1. Pohon tumbang menimpa rumah RT 1 RW 9 Kelurahan Sembungharjo

2. Pohon tumbang di RT 1 RW 2 Kelurahan Candi

3. Pohon tumbang di depan rumah pompa progo Kelurahan Mlatibaru

4. Pohon tumbang menimpa rumah warga Karanggeneng RT 3 RW 2 Kelurahan Sumurrejo

Baca Juga :   Banjir Kudus Telan 5 Korban: 1 Anak Tewas Kena Setrum, 3 Santri dan 1 Orang Lainnya Tenggelam

5. Pohon tumbang menimpa atap masjid Assajad RT 03 RW 01 Kelurahan Sendangguwo

6. Pohon tumbang di RT 2 RW 9 Kelurahan Candi

7. Atap ambrol di Jl Supriyadi Kalicari 2 RT 03 rw 04 Kelurahan Kalicari

8. Atap depan rumah warga RT 06 RW 04 Kelurahan Kalicari

9. Atap rumah warga roboh Wonodri Kopen III RT 05 RW 04 kel. Wonodri

10. Atap rumah warga roboh di RW 1 Kelurahan Candi

11. Atap rumah warga roboh RT 5 RW 3 kelurahan Randusari.◼︎

 

Artikel Terkait

Leave a Comment